2 Cara Membuat BlueScreen Palsu Pada Windows Untuk Ngerjain Temen
2 Cara Membuat BlueScreen Palsu Pada Windows Untuk Ngerjain Temen — Sobat Nginy pasti ada deh yang suka jahil sama teman — temannya. Benar, kan? Kalau memang mau jahil, kamu bisa cobain cara yang satu ini yaitu menyulap layar komputer teman menjadi bluescreen alias warna biru. Setelah temanmu melihat layar komputernya, dijamin pasti langsung panik deh.
Baca juga: Apa itu Bluescreen Pada Sistem Operasi Windows
Tenang saja Sobat Nginy, tips ini dipastikan tidak akan membuat layar komputer bluescreen selamanya. Karena layar bluescreen ini palsu kok. Kalau mau dibalikin ke kondisi layar aslinya tentu saja masih bisa. Langsung saja ya ke langkah-langkahnya.
Menggunakan Notepad
Menggunakan Notepad — 2 Cara Membuat BlueScreen Palsu Pada Windows Untuk Ngerjain Temen
- Pastikan komputer sudah memiliki Notepad. Kalau belum, silahkan didownload terlebih dahulu.
- Buka aplikasi Notepad, lalu copy semua kode — kode di bawah ini dengan ke halaman awal Notepad
@echo off echo ^<html^>^<head^>^<title^>BSOD^ </title^> > bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^> bsod.hta echo applicationname="BSOD" >> bsod.hta echo version="1.0" >> bsod.hta echo maximizebutton="no" >> bsod.hta echo minimizebutton="no" >> bsod.hta echo sysmenu="no" >> bsod.hta echo Caption="no" >> bsod.hta echo windowstate="maximize"/^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^</head^>^ >> bsod.hta echo ^ >> bsod.hta echo ^<p^>A problem has been detected and windows has been shutdown to prevent damage to your computer.^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>DRIVER_IRQL_NOT_LES_OR_EQ UAL^</p^> >> bsod.htaecho. >> bsod.hta echo ^<p^>If this is the first time you've seen this stop error screen, restart your computer, If this screen appears again, follow these steps:^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>Check to make sure any new hardware or software is properly installed. If this is a new installation, ask your hardware or software manufacturer for any windows updates you might need.^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>If problems continue, disable or remove any newly installed hardware or software. Disable BIOS memory options such as caching or shadowing. If you need to use Safe Mode to remove or disable components, restart your computer, press F8 to select Advanced Startup Options, and then select Safe Mode.^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>Technical information:^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>*** STOP: 0x000000D1 (0x0000000C,0x00000002,0x00000 000,0xF86B5A89)^</p^> >> bsod.htaecho. >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>*** gv3.sys - Address F86B5A89 base at F86B5000, DateStamp 3dd9919eb^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^<p^>Beginning dump of physical memory^</p^> >> bsod.hta echo ^<p^>Physical memory dump complete.^</p^> >> bsod.hta echo ^<p^>Contact your system administrator or technical support group for further assistance.^</p^> >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo. >> bsod.hta echo ^</font^> >> bsod.hta echo ^</body^>^</html^> >> bsod.hta start "" /wait "bsod.hta" del /s /f /q "bsod.hta" > nul
- Simpan file tersebut dengan menekan Ctrl + S. Bisa juga dengan menggunakan File + Save As. Gunakan nama file yang mudah diingat dan sisipkan embel-embel “.bat” di belakangnya agar fake blue screen yang akan dibuat nantinya bisa berhasil. Contohnya bluescreen.bat atau fakebluscreen.bat atau apapun
- Simpan di folder yang mudah dicari
- Buka file yang sudah disimpan tadi. Klik file sebanyak dua kali secara bersamaan.
- Lihat hasilnya. Dapat dipastikan layar komputer temanmu langsung berubah menjadi biru.
- Untuk keluar dari bluescreen tekan Windows + tab dan close bluescreen tersebut.
- Jika Anda ingin lebih jahat lagi, anda bisa mengirimkan file bat tersebut ke email dan suru temanmu untuk membukanya 🙂
Read More Perbedaan VPN dan Proxy Server Yang Serupa Tapi Tak Sama
Menggunakan Website
Bluescreen palsu website — 2 Cara Membuat BlueScreen Palsu Pada Windows Untuk Ngerjain Temen
Kalau pembuatan bluescreen palsu yang satu ini sama persis dengan membuat BSoD sungguhan. Lakukan langkah — langkah di bawah ini dengan benar kalau mau kejahilanmu berhasil.
Baca juga: 351 Daftar Error Bluescreen Of The Death Yang Mungkin Tidak Anda ketahui
- Nyalakan komputer dan pastikan kalau komputer sudah terhubung ke internet atau Wi-Fi
- Akses link berikut ini. Windows 7 atau Windows 8 / 10
- Tekan tombol F11 pada komputer atau laptop sehingga layar browser menjadi full screen
- Klik link yang ada di langkah nomor dua. Kalau Windows yang digunakan di komputer atau laptop belum pernah diupgrade, biarkan situs tersebut melakukan upgrade otomatis agar proses pembuatan blue screen palsu lebih mudah
- Tunggu selama beberapa menit dan lihat apa yang akan terjadi pada layar komputer atau laptop temanmu, layar blue screen pun akan segera ditampilkan
Cara Membuat BlueScreen Palsu Pada Windows Untuk Ngerjain Temen memang sangat mudah asalkan langkah-langkah yang digunakan sesuai dengan langkah yang dijelaskan di atas. Tapi, kejahilan seperti ini jangan terlalu sering dilakukan ya, soalnya sedikit berisiko. Bukan berisiko pada komputer atau laptop, tapi berisiko pada tingkat emosional temanmu hehe.
Read More Cara Mengatasi Masalah Hardware dan Devices dengan Troubleshooter
Apabila komputer atau laptop sudah diserang bluescreen sungguhan selama bertahun-tahun, kamu bisa baca Tips Menghadapi Blue Screen of The Death atau 3 Cara Mengatasi Sistem Thread Exception Not Handled Blue Screen apabila suatu saat muncul kode error 0X0000007E.
Selamat mencoba!
There are tons of different factors that go into ranking well but the biggest is high quality content
~ David Sinick
Originally published at nginy.net on April 10, 2018.